Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Mengubah Tampilan Chrome Menjadi MultiFungsi


Mahdaf Webs - Google Chrome, alat penjelajah internet yang banyak digunakan oleh semua orang.

Google Chrome membebaskan semua pengguna untuk menggunakan fitur-fitur menarik, yaitu dengan download ekstensi di browser Chrome PC. Salah satunya adalah Infozzy, dengan ini kamu akan melihat Chrome menjadi tampilan berbeda, bisa chat obrolan messenger Facebook,  atau lainnya secara bersamaan, bahkan bisa melihat video Youtube sambil melakukan hal lainnya, seperti chat-an sama teman kamu / lainnya.

Penasaran mau coba? Berikut Mahdaf akan mengulas Cara Mengubah Tampilan Chrome Menjadi Keren dan Multifungsi.



  • Cara Mendeteksi Perangkat Yang Sedang Menggunakan WiFi Kamu
  • Cara Merubah Tampilan Android Seperti Google Pixel


  • Cara Mengubah Tampilan Chrome Menjadi Lebih Keren

    • 1. Buka Google Chrome PC, kemudian download ekstensi bernama Infozzy .
    • Google Chrome for Windows Google Inc.
    • 2. Kemudian, klik Tambahkan ke Chrome , tunggu beberapa detik.
    • 3. Akan muncul pop up, kemudian klik tambahkan ekstensi.
    • 4. Setelah proses download selesai, tutup Chrome di PC kamu.
    • 5. Kemudian buka lagi Chrome secara otomatis kamu akan mendapat tampilan baru dan keren.
    • 4. Apabila ada pop up muncul di pojok kanan atas pilih simpan tampilan.

    Bagaimana? Mudah bukan....

    Itulah Trik cara tentang mengubah Google Chrome menjadi lebih keren. Dengan cara yang sangat mudah. Nantikan artikel selanjutnya ya! Demikian, semoga bermanfaat!

    Post a Comment for "Cara Mengubah Tampilan Chrome Menjadi MultiFungsi "